
Menuju Madrasah Digital, Dewan Guru MTsN 1 Gayo Lues adakan Raker Bulanan
Selasa, 11 Juni 2024|Dewan Guru dan Staf Mtsn 1 Gayo Lues mengadakan Raker bulanan khusus mengkaji Project Madrasah Digital dengan menggagas pembentukan perdana “kelas digital”, baik mengenai target pembelajaran digital, PBM khusus kelas digital dan putusan guru yang akan mengampu kelas digital, yang di koodinasi oleh Wakil Kurikulum bapak Darul Fahmi S, S.Pd.I, M.Pd dalam raker bulan Juni ini, di dalam Raker juga sempat membahas masalah kenaikan kelas pasca selesainya ujian PAT bagi kelas 7 dan 8 di lingkungan MtsN 1 Gayo lues.
Bapak Kepala Madrasah MTsN 1 Gayo Lues Sadri, S.Pd menyampaikan perlu diadakannya Kelas Digital di lingkungan Madrasah dengan cara menentukan alur serta target Madrasah Digital, harapan kedepannya Project Madrasah Digital ini tidak hanya terkhusus pada siswa baru namun akan berproses kekelas-kelas berikutnya seraca otomatis.
Sebagai penutup Sadri, S.Pd berharap Semoga semua dari kita dapat Konsisten ke depannya baik dalam hal Disiplin dan komitmen untuk melaksanakan Tugas dan fungsi kita masing-masing mendapat persetujuan Bersama” [RZ]
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
MTsN 1 Gayo Lues Mengikuti Olimpiade ORBIT 2025 Piala Hasri Ainun Habibi
Gayo Lues, 11 Februari 2025 Onlimpiade Orbit 2025-Piala Hasri Ainun Habibie kembali hadir sebagai kompetisi bergengsi yang mempertemukan para siswa terbaik dari seluruh penjuru Indonesi
Kunjungan Kepala Kantor Kemenag Gayo Lues ke MTsN 1 Gayo Lues
BLANGKEJEREN- Pada hari ini Selasa, 11 Februari 2025 Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gayo Lues Bpk. Saidi B, menyempatkan diri berkunjung Ke MTsN 1 Gayo Lues untuk melihat pro
MTsN 1 Gayo Lues Gelar Rapat Dengan Wali Siswa Baru Dan Sosialisai Madrasah Digital
Gayo Lues (Humas) Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Gayo Lues menggelar rapat dan Sosialisasi Madrasah Digital bersama Wali murid baru, Kamis 30 Mei 2024 di Aula MTsN 1 Gayo Lues. Tur